
Membersihkan layar sentuh
Bersihkan layar sentuh bila perlu menghilangkan bekas sidik jari atau debu. Seka layar sentuh
perlahan dengan kain bersih yang tidak berserabut dan dibasahi air.
PERHATIAN:
Gunakan air saja. Larutan atau pembersih dapat merusak layar sentuh. Jangan
tuangkan atau semprotkan air secara langsung ke layar sentuh.
IDWW
Membersihkan produk
233